Diberitahukan kepada seluruh Mahasiswa Peserta Program Profesi Pendidikan Guru (PPG) dalam jabatan angkatan 1 tahun 2020 orientasi mahasiswa akan dilakukan secara online dengan menggunakan Video Conference dengan aplikasi Zoom. Masa orientasi mahasiswa dilaksanakan pada hari Jum'at tanggal 7 Agustus 2020 Pukul 08.30 Wita, peserta diharapkan menggunakan pakaian hitam putih. Informasi alamat zoom akan disampaikan melalui Group WA PPG ULM angkatan 1. Informasi undangan peserta PPG Angkatan 1 tahun 2020 di Universitas Lambung Mangkurat bisa diunduh di sini.